Rabu, 05 Juni 2013

Sekilas info tentang crown Putri Indonesia - Mahkota Putri Indonesia

The Mikimoto Crown
Dirancang oleh Mikimoto, sponsor perhiasan resmi Organisasi Miss Universe, dan digambarkan phoenix meningkat,
menandakan status, kekuasaan dan keindahan. Mahkota memiliki 500 berlian hampir 30 karat (6,0 g), 120 Laut Selatan dan
mutiara Akoya, mulai dalam ukuran 3-18 mm diameter dan senilai $ 250.000. Crown dirancang khusus untuk kontes di Mikimoto Pearl Island di Jepang dengan mahkota dan tiara Mikimoto yang pertama digunakan untuk Miss Universe 2002.


The Putri Indonesia Crown
Mahkota Putri Indonesia


sejak tahun 2009 crown PI d ganti. Tersinpirasi dari mahkota The Mikimoto mahkota ini bertaburkan batu-batuan alam dan mutiara dari Indonesia yang melambangkan kekayaan alam yang dimiliki bangsa Indonesia dan memberi kesan mewah dan elegan. Mahkota ini merupakan persembahan dari PT Hartono Wira Tanik (HWT) yang terbuat dari Emas Putih PLG. Emas Putih PLG merupakan inovasi perhiasan emas putih dari PT Hartono Wira Tanik (HWT) yang terbuat dari emas dan logam Platinum Group Metal ( PGM ) sehingga memiliki warna dasar putih dan tidak dapat berubah warna. Perhiasan Emas Putih PLG ini juga tidak mengandung nikel sehingga tidak menimbulkan iritasi terutama pada kulit yang sensitive.

Piala Putri Indonesia



Piala melambangkan seorang Puteri Indonesia yang cantik, berwawasan dan berkepribadian sesuai dengan wanita Indonesia. Terbuat dari bahan, untuk strukturnya : Copper plated polyester resin dan finishingnya : gold and silverplate (high grade), tingginya : 25 cm dengan membutuhkan waktu pengerjaan selama 5 minggu.

Dari berbagai sumber!


Tidak ada komentar: