Apakah sesungguhnya definisi “kasih” itu? Secara umum orang memaknai kasih adalah sama dengan memberi. Contoh sederhana bila kita melihat seseorang mengalami kesusahan, maka orang yang memberi pertolongan disebut orang yang telah menyatakan kasih. Apakah makna kasih sesederhana itu? Kasih sebenarnya tidak dapat dijabarkan dengan kata-kata. Kasih itu abstrak dan tidak bisa dilihat. Kita hanya dapat mengetahui akibat atau reaksi kasih itu.
Kerjakan apa yang dapat anda kerjakan; dan yang tidak mampu anda lakukan, serahkan kepada Allah.
Kasih yan gsejati hadir di dalam tindakan nyata.
Tujuan Allah menyatakan kasihNya adalah supaya kita hidup dalam kasih.
Tidak ada senjata yang sanggup memusnakan kebencian selain kasih.
Kasih sejati menginginkan yang terbaik bagi orang yang dikasihi.
Ketaatan secara mutlak kepada Allah mendatangkan cinta kasih kepada Allah dan sesame.
Tetap mengasihi orang yang membenci kita itulah kekuatan kasih.
Perubahan pasti akan terjadi, ketika kita hidup di dalam pengurapan Allah.
Kedudukan bukanlah penghalang kita untuk melayani sesama.
Salah satu ungkapan kasih adalah menyatakan kemarahan untuk memperbaiki yang tidak benar.
Kebaikan adalah menifestasi dari kehidupan yang penuh dengan kasih.
Selama Tuhan menyertai kita, selama itu juga kebahagiaan menjadi milik kita.
Kepedulian kita pada masyarakat sekitar membuka peluang untuk kemajuan diri kita.
Penghalang utama untuk hidup di dalam kasih adalah sifat kekanak-kanakan.
Selalu ada dampak yang terjadi ketika kita mau menceritakan perbuatan Allah yang besar.
Tuhan memiliki kasih yang berbeda, mari tunjukkan kasihNya melalui perbuatan kita.
Jika timbul suatu kekacauan, lidah adalah yang pertama kali paling diceurigai.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar